Prabowo Presiden, Jokowi Jadi Penasehat Khususnya

oleh -0 Dilihat
Prabowo Jokowi
Prabowo Jokowi Dalam Dalam Konferensi Pers Peusai Pertemuan Tahun 2019 (Dok. Setpres RI)

Joko Widodo atau Jokowi seusai masa jabatannya sebagai Presiden akan menjadi penasehat khusus pasangan Presiden terpilih Prabowo Gibran.

Hal ini diungkapkan  mantan politikus PDI Perjuangan (PDIP) Maruarar Sirait biasa disapa Ara, dalam acara buka bersama Aktivis Nasional dan Sahabat Bang Ara di The Acre jalan Hos Cokroaminoto, Menteng, Jakarta Pusat Ahad 7 April 2024

“Sebab itu, Jokowi akan menjadi penasihat khusus bagi Presiden dan Wakil,” kata Ara pada Minggu, 7 April 2024.

Baca JugaPrabowo Pamer Kemesraan Dengan Jokowi di Medsos

Jangan Jadi Petugas Partai

Ara Jokowi
Jokowi, Bertemu Maruarar Sirait, Seusai Menyatakan Mundur dari PDIP (Ig. @maruararsirait)

Menurut Ara, Prabowo tetap harus menjadi Presiden yang utuh dan tidak boleh menjadi petugas partai, ia juga menuturkan alasannya mendukung Prabowo dan Gibran lantaran paslon nomor urut 02 itu berjanji akan melanjutkan program Jokowi.

” Prabowo harus menjadi Presiden yang utuh, tak boleh jadi petugas partai, ia harus jadi petugas rakyat, dia tidak boleh jadi boneka dari siapapun,” Ungkap Ara. (DN-Kabs)

Baca Informasi Diskursus Lainnya di Google News

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.