10 Rekomendasi Aplikasi Nonton yang Bisa Menghasilkan Uang, Aman dan Terbukti Membayar!

oleh -0 Dilihat
Aplikasi nonton yang bisa menghasilkan uang
Aplikasi nonton yang bisa menghasilkan uang banyak tersedia pada masa kini.

Jakarta- Aplikasi nonton yang bisa menghasilkan uang banyak tersedia pada masa kini. Kamu bisa memperoleh uang dengan cara yang mudah melalui aplikasi, bahkan bisa kamu dapatkan hanya dengan rebahan. Tentunya hal ini sangat menarik, bukan?

Pastinya banyak pertanyaan mengenai bagaimana cara menghasilkan uang? Terutama di era yang serba digital ini, diperlukan kreativitas dan inovasi tanpa batas untuk menghasilkan uang dengan cara terkini. Salah satunya kamu bisa menggunakan beberapa aplikasi nonton video.

Hal tersebut bukan hanya angin lalu belaka, banyak platform atau aplikasi nonton yang tidak hanya memberikan hiburan berkualitas tetapi juga memungkinkan penggunanya untuk menghasilkan pendapatan tambahan. Simak ulasan lengkapnya berikut:

10 Aplikasi Nonton yang Bisa Menghasilkan Uang

10 Aplikasi Nonton yang Bisa Menghasilkan Uang
Foto: Ilustrasi (Canva)

Aplikasi nonton didesain untuk memenuhi kebutuhan mereka yang gemar menonton video secara online, namun juga dapat memberikan nilai tambah dengan mengintegrasikan sistem penghasilan. Apakah menonton video bisa menghasilkan uang? Tentunya pasti bisa.

Kamu bisa berselancar video namun juga dibayar dalam satu waktu. Dengan melakukan hal tersebut, kamu bisa menghasilkan uang walau hanya bersantai dan menonton video. Penasaran apa saja aplikasi nonton yang bisa menghasilkan uang? Simak 10 rekomendasi berikut:

1. Watcherviews

Watcherviews
Foto: watcherviews.com

Perlu diinformasikan bahwa aplikasi WatcherViews bukan hanya sekadar platform untuk menonton video dan mendapatkan pembayaran. Di dalamnya, pengguna memiliki kesempatan untuk mengumpulkan uang dan saldo dana melalui berbagai event yang diselenggarakan, seperti:

a. Menonton Video Terbanyak
Setiap bulannya, WatcherViews mengadakan kontes koin terbanyak, di mana para penonton bersaing untuk mendapatkan hadiah. 10 penonton teratas yang menonton video secara aktif akan diberikan hadiah sebagai penghargaan.

b. Mengundang Teman Baru (Affiliate)
Kamu juga dapat memanfaatkan fitur undang-undang teman baru, atau yang biasa disebut sebagai program afiliasi. Dalam hal ini, ketika kamu mengajak teman baru untuk bergabung dengan WatcherViews, kamu akan menerima komisi sebesar 5-15% dari total transaksi yang dilakukan oleh teman yang diundang.

2. Helo

Helo
Foto: bintangsekolahindonesia.com

Aplikasi nonton yang bisa menghasilkan uang berikutnya adalah Helo. Aplikasi nonton video populer ini masih diminati oleh masyarakat. Aplikasi ini menyediakan peluang untuk mendapatkan uang dan saldo dana sebagai konten kreator atau sebagai pengguna biasa.

Sebagai konten kreator, diperlukan usaha lebih, seperti membuat dan mengunggah video secara rutin, melakukan promosi, dan sebagainya. Namun, bagi mereka yang ingin menghindari kerumitan, menjadi pengguna biasa yang hanya menonton video di dalam aplikasi juga dapat menghasilkan uang.

Cara untuk mendapatkan uang dari aplikasi ini cukup sederhana, antara lain melalui misi check-in harian, mengundang teman (referral), dan berpartisipasi dalam event musiman seperti Ramadhan, tahun baru, dan hari besar lainnya.

3. Money Tube

Money Tube
Foto: 9apps.com

Aplikasi Money Tube adalah platform di mana kamu dapat menonton berbagai konten yang berasal dari YouTube. Untuk mendaftar di aplikasi ini, kamu dapat menggunakan akun Gmail yang masih aktif. Hal ini digunakan untuk mengonfirmasi akun milikmu.

Terdapat berbagai misi harian dan misi pengguna baru yang dapat diselesaikan untuk mendapatkan koin, yang nantinya dapat ditukarkan menjadi saldo dana. Aplikasi ini menetapkan batas minimum penarikan sebesar 10.000 koin, yang setara dengan Rp1.000.

4. TV TWO

TV TWO
Foto: IG

Aplikasi nonton yang bisa menghasilkan uang selanjutnya yaitu TV TWO. Berbeda dengan aplikasi-aplikasi sebelumnya, TV TWO berbentuk blockchain, di mana kamu akan mendapatkan hadiah berbentuk bitcoin atau ethereum.

Kamu tidak perlu membayar apapun saat menggunakan aplikasi ini. Silakan tonton video sebanyak mungkin agar bisa mengumpulkan jumlah bitcoin dengan banyak. Nantinya, kamu akan memperoleh bitcoin sebanyak mungkin tergantung dengan banyaknya video yang ditonton.

5. Earn Money

Earn Money
Foto: googlestore

Aplikasi Earn Money dapat diunduh melalui PlayStore, menyediakan berbagai misi yang dapat kamu lakukan untuk menghasilkan uang. Salah satu contohnya adalah menonton video selama 40 detik dan memberikan like pada video tersebut.

Kelebihan lainnya, Earn Money tidak mewajibkanmu untuk mengundang teman. Dengan demikian, kamu dapat langsung menyelesaikan misi dan mengumpulkan komisi sebanyak mungkin.Oleh sebab itu, kamu harus menonton video sebanyak mungkin untuk mengumpulkan pundi-pundi uang.

6. Cash for Apps

Cash for Apps
Foto: googleplay

Dengan menggunakan aplikasi ini, kamu akan diberikan tugas untuk menginstal aplikasi dan menonton video sesuai dengan durasi yang ditentukan, sebagai imbalan. Dalam platform ini, 300 poin setara dengan 1 dolar, yang bisa ditukarkan dengan gift card untuk iTunes, Amazon, atau bahkan Starbucks.

Aplikasi nonton yang bisa menghasilkan uang ini kamu harus giat menonton video untuk memperbanyak koin dari tayangan yang telah ditonton. Untuk meningkatkan jumlah poinmu, jangan lupa juga untuk mengajak teman-teman kamu menggunakan Cash for Apps.

7. Make Money

Make Money
Foto: makemoney.tech

Apakah aplikasi Make Money bisa menghasilkan uang? Pertanyaan seperti itu kerap ditemui. Nyatanya, aplikasi ini memang terbukti membayar bagi para penggunanya yang sudah menyelesaikan tugas menonton video.

Make Money merupakan salah satu aplikasi penghasil uang untuk pengguna iOS yang telah terbukti membayar dan sebaiknya dicoba jika kamu ingin mendapatkan penghasilan tambahan. Aplikasi ini telah diunduh oleh jutaan pengguna dan mendapat ulasan positif.

Mobile Media Labs selaku pengembang membuat Make Money dapat memberikan kamu hadiah berupa uang tunai yang dapat dicairkan melalui rekening PayPal. Cara kerjanya cukup sederhana, yakni dengan menjawab survei online dan menyelesaikan tugas seperti menonton iklan.

Pastinya kamu juga bertanya-tanya mengenai apakah menonton iklan bisa menghasilkan uang? Tentunya hal tersebut bisa kamu temui dengan mengakses aplikasi Make Money ini. Baik video maupun iklan akan membuat kamu menghasilkan uang tambahan.

8.

Earnably
Foto: Googleplay

Setiap kali menonton video di aplikasi Earnably, kamu akan menerima imbalan. Selain itu, ada juga kesempatan untuk meraih reward dengan menyelesaikan tugas dan mengikuti survei. Semakin lama video yang ditonton, maka semakin banyak poin yang akan kamu dapatkan.

Poin hadiah tersebut dapat ditukarkan dengan pembayaran melalui PayPal, kupon belanja, atau bahkan kode diskon. Pastinya hal ini tidak akan mengecewakan kamu karena imbalan menonton videonya sepadan.

9. Cash Gift

Cash Gift
Foto: Googleplay

Aplikasi Cash Gift merupakan platform penghasil uang tanpa memerlukan investasi awal atau undangan teman. Untuk mengumpulkan poin, pengguna perlu melengkapi survei dan menonton video iklan. Cash Gift menjadi salah satu aplikasi yang paling direkomendasikan untuk kamu coba sekarang.

Setiap akumulasi 1.000 poin setara dengan 1 Dollar AS, tetapi penarikan dana memerlukan minimal 3.000 poin, yang setara dengan 3 Dollar AS. Proses penarikan dapat dilakukan melalui berbagai sistem pembayaran virtual seperti Amazon Gift Card dan Paypal, dengan proses yang relatif cepat.

10. ySense

ySense
Foto: Web Ysense

Terakhir, terdapat sebuah aplikasi berisi survei online, memutar iklan, dan juga mengunduh permainan ataupun aplikasi. ySense menjadi salah satu aplikasi yang bisa memperoleh uang dengan cara yang mudah, kamu perlu menyelesaikan semua misi untuk dapat mengumpulkan uang.

10 aplikasi nonton yang bisa menghasilkan uang di atas bisa menjadi referensi kamu dalam mencari penghasilan tambahan dengan hanya rebahan. Kamu bisa menonton video semaksimal mungkin untuk mengumpulkan pundi-pundi uang. (Red DN)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

No More Posts Available.

No more pages to load.